Cara Perawatan Laptop supaya tak cepat Rusak
Laptop yang bagus adalah yang memiliki spek tinggi, karena sudah jelas, bisa dipastikan kinerja nya akan lebih baik ketimbang spek di bawahnya, begitu juga dengan grafis dan fitur lainya. Tapi kalau bicara lebih luas, laptop terbaik adalah yang terawat, awet dan sesuai kegunaan, misal spek rendah, sudah cukup sebagai penunjang aktivitas sekolah. Tapi kalau untuk bermain game berat, tentu Anda akan membutuhkan laptop gaming terbaik yang lebih ber-spek tinggi.
Baca disini Solusi Jitu Memperbaiki Laptop Yang Terkena Air
Sebagai perangkat yang didukung oleh hardware dan software tentu ada banyak cara untuk memperbaiki laptop. Tapi penyebab kerusakan laptop sering kali hanya karena 1 masalah dan akhirnya komputer, notebook Anda cepat rusak. Awet dan tidaknya laptop terbaik bukan mutlak karena harga paling murah atau termahal sekalipun, terutama adalah cara memakai dan merawat nya.
Di bawah ini adalah tips singkat agar laptop tidak mudah dan cepat rusak sebelum waktunya.
- Cara merawat laptop agar awet Plus lebih tahan lama. Pelajari juga cara agar laptop tidak cepat panas.
- Hindari tekanan yang kuat atau meletakkan dan menjatuhkan benda di atas laptop kesayangan Anda.
- Hindari dan jaukan laptop Anda dari area yang mengandung magnet.
- Amankan lubang ventilasi laptop saat di gunakan, agar panas tidak berlebihan yang menyebabkan kerusakan. Minimal nanti laptop mati sendiri karena terlalu panas.
- Jangan sesekali menekan layar laptop tanpa tujuan pasti, untuk menghindari kerusakan layar, minimal akan muncul titik hitam atau layar bergaris-2.
- Hindari kebiasaan meletakkan laptop pada tempat yang tidak rata, saat di pakai maupun tidak.
- Hindari pememakaian laptop di tempat terbuka yang langsung sinar matahari.
- Hindari kebiasaan mengutak-atik konektor baterai dan jauhkan laptop terbaik Anda dari anak-anak tanpa pengawasan, juga tentang pemakaian USB yang tidak stabil sebaiknya hindari juga.
- Jangan biasakan menutup laptop yang bagus itu dengan keras juga membawanya hanya tepat pada layar.
- Hindari penyebab laptop korosi dengan cara menjauhkanya dari tempat yang berdebu dan bahan kimia.
- Jangan pernah dan mencoba menyemprotkan Air secara langsung pada layar, termasuk jenis cairan pembersih lainnya.
- Hindari penggunaan dan penyimpanan laptop pada tempat lembab juga yang memiliki perubahan temperatur ekstrem, seperti semua jenis pemanas dan AC.
- Hindari menggunakan laptop saat hujan petir dan masih terhubung ke listrik.
- Gunakan tas khusus saat bepergian, dan hindari memasukanya ke bagasi.
- Hindari pemaksaan mengunakan Aplikasi dan software yang tidak sesuai.
- Tips terakhir adalah dengan membatasi pemakaian laptop paling lama maksimal 5 jam. Ini penting agar laptop terbaik Anda tersebut lebih tahan lama, karena perlu istirahat untuk mendinginkan prosesor dan komponen laptop lainnya.
Ketahui juga disini tentang Tips Mudah Cara Menyambungkan Laptop ke TV